Minggu, 08 April 2012

Cara memasang widget google cendekia di blog (Mbah Google)


Untuk memasang widget pencarian google cendekia di blogspot bisa dilakukan dengan mengcopy script yang tersedia di situs google cendekia kemudian memasukkan ke gadget html/javascript di blog anda.

Catatan : Buat teman yang mungkin baru kenal dengan mesin pencari ini bisa lihat bahasannya disini google cendekia

Untuk menambah google cendekia di blog :

1. Buka situs google cendekia

Akan terbuka halaman seperti di bawah ini
Di step 1 masukkan email
kemudian di step 2 pilih salahsatu optian yang ada
Klik tombol Continue





2. Akan tampak halaman yang berisi script , copy script tersebut ke gadget html/javascript di blog anda



Hasilnya akan tampak seperti di bawah ini


Google Scholar



Catatan :
1. Warna background widget adalah putih , jika ingin mengubah warna backgroundnya bisa ganti kode #FFFFFF dengan kode warna lain, jika kesulitan dengan kode warna bisa dilihat disini kode warna html
2. Agar hasil pencarian terbuka di halaman lain, ubah kode :
form method="get" action="http://scholar.google.com/scholar"
menjadi
form method="get" action="http://scholar.google.com/scholar" target="_blank"




Moga Success

0 komentar:

Posting Komentar

Kritik Dan Saran Dari Temans Sangat Saya Harapkan
Untuk Membangun Blog Saya ini...
Thanks!